Tim penyidik Kejari Medan menetapkan dua kepala dinas (Kadis) di Medan sebagai tersangka kasus korupsi pada kegiatan Medan Fashion Festival (MFF) tahun 2024.
Gubsu Bobby mengatakan tidak ada melakukan penilangan, hanya menginformasikan soal rencana penerapan pelat BK-BB bagi kendaraan perusahaan beroperasi di Sumut.
CT ARSA Foundation menggelar bakti sosial di Hunian Tetap untuk penyintas letusan Gunung Semeru, memberikan sembako dan kegiatan literasi untuk anak-anak.
Muhammad Kerry Adriano Riza didakwa terlibat dalam dugaan korupsi tata kelola minyak yang menyebabkan kerugian negara yang mencapai angka Rp 285 triliun.
Gubernur Sumut Bobby Nasution menonaktifkan Direktur RSJ Prof M Ildrem, Ismail Lubis, akibat dugaan penyalahgunaan wewenang dalam jasa pelayanan medis.