PSI memberi surat tugas pada Eri Cahyadi dan Bayu Airlangga untuk maju di Pilwali Surabaya 2024. Pengamat politik buka suara soal kans Eri-Bayi berduet.
Presiden Jokowi membantah pernyataan Sekjen PKS yang menyebut dirinya menyodorkan nama putranya, Kaesang Pangarep, ke partai-partai untuk Pilgub Jakarta.
KPU RI resmi tetapkan syarat usia minimal cagub dan cawagub 30 tahun terhitung sejak pelantikan paslon terpilih lewat Peraturan KPU (PKPU) Nomor 8 Tahun 2024.