Pasangan suami istri penjual sayur dituntut 9 bulan penjara atas dugaan pencurian peralatan catering. Mereka mengklaim kasus ini terkait utang piutang.
Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan akan turun tangan sendiri untuk menagih utang obligor Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI).
Polisi menangkap AR (31), yang mengaku-aku sebagai staf anggota DPR, setelah menipu warga Rp 750 juta. Pelaku menggunakan uang hasil menipu untuk bayar utang.