Adam menuturkan, untuk mengurai kemacetan, polisi dan petugas jalan tol memberlakukan rekayasa lalu lintas lawan arus atau contraflow selepas Km 36+800.
Seorang pria tewas diduga dikeroyok di Cikarang Selatan. Dinarasikan, korban dikeroyok karena tak membayar setelah berkencan dengan wanita di Cikarang Utara.
"Saya izin, Kakak saya Mas Gibran di Palangka Raya, apalagi atas doa dari ibu-ibu, restu dari ibu-ibu. Saya yakin bisa saya titipkan di sini," ucapnya.