Korsel mencatat rekor 18,5 juta wisatawan mancanegara di 2025 ini. Angka tersebut jadi catatn baik karena berhasil melampui capaian sebelum pandemi melanda.
Korea Utara memiliki dekorasi Natal, tetapi merayakannya dilarang. Ideologi Juche menempatkan pemimpin sebagai pusat, menghapus agama dan menindak pemeluknya.
The Great Flood mengisahkan Gu An-na yang terjebak dalam bencana banjir. Dengan twist sci-fi, film ini menawarkan visual menegangkan meski kurang emosional.