Ia menegaskan sebagai pihak yang memegang prinsip luar negeri Bebas dan Aktif, Pemerintah Indonesia tidak pernah memihak kepada pihak yang sedang bertikai.
Ketua DPR RI Puan Maharani kunjungan kerja di Kota Solo hari ini, Minggu (2/10/2022). Berikut sederet kegiatannya, dari bagi-bagi sembako hingga ikut pawai.
Ketua DPR RI Puan Maharani melakukan kunjungan kerja ke Desa Adat Sedang, Abiansemal, Badung, Bali dan menanam padi jenis Inpari 32 bersama warga setempat.
Momen Ketua DPR Puan Maharani membagikan kaus kepada warga viral di medsos. Netizen menyoroti ekspresi wajah Puan. Ini penjelasan Ketua DPP PDIP Said Abdullah.