Satbrimobda Bali menggelar 'Kapolda Bali Cup 2025', kejuaraan menembak HPR dan pistol. Dihadiri Kapolda-pejabat, acara ini tingkatkan keterampilan-kebersamaan.
Penelitian terbaru mengungkap penurunan populasi monyet hitam Bali hingga 30%. Ancaman habitat dan perburuan membuat spesies ini rentan terhadap kepunahan.
Warga Amerika Serikat (AS) berinisial JRG dideportasi lantaran membuka kelas seks privat di sebuah vila di kawasan Seminyak, Kecamatan Kuta, Badung, Bali.