Tiga atlet judo yang juga anggota Polri kembali meraih medali emas dan perak di PON XXI Aceh-Sumatera Utara. Ketiga atlet itu mewakili Jakarta dan Jawa Barat.
Tim Hukum Edy-Hasan menuding polisi berpangkat bintang 1 di Polda Sumut cawe-cawe di Pilgub Sumut 2024. Tudingan itu pun mendapat respons dari berbagai pihak.
Edy Rahmayadi-Hasan Basri Sagala bakal mendaftar ke KPU Sumut sore ini. Sebelum mendaftar, Edy diketahui sungkeman kepada ibunya dan ziarah ke makam ayah.