Dinas Perhubungan Kaltara menanggapi keluhan warga Krayan soal tiket pesawat yang langka menjelang Nataru. Ada kendala regulasi dalam penambahan penerbangan.
Bandara Nusawiru akan menambah rute penerbangan, termasuk Pangandaran-Bali, untuk meningkatkan akses wisata. Saat ini tersedia penerbangan ke Jakarta-Bandung.
Rute penerbangan Malang-Lombok resmi dibuka oleh Wings Air, beroperasi 4 kali seminggu. Diharapkan meningkatkan konektivitas dan pariwisata antar daerah.
Jerman menuduh Rusia melakukan serangan siber dan menyebarkan disinformasi menjelang pemilihan umum. Rusia membantah tuduhan tersebut sebagai tidak berdasar.