Jalan utama menuju kampus Universitas Andalas di kawasan Pasar Baru Kota Padang, SSumbar, lumpuh. Genangan air yang tinggi membuat kendaraan tak dapat melintas.
Gempa dengan magnitudo (M) 6,5 mengguncang Simeulue, Aceh siang tadi. Lindu tersebut menyebabkan 12 orang terluka dan sejumlah bangunan mengalami kerusakan.