Atap plafon di sebuah mal di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, ambruk sore ini. Material plafon yang ambruk sudah dibereskan. Begini penampakan terkini.
Ornamen atrium Lippo Mall Kemang runtuh dan menimpa pengunjung. Data dari Sudin Gulkarmat Jaksel, terdapat setidaknya 5 korban luka dan sudah dibawa ke RS.