DPRD Kota Bandung resmi membentuk Alat Kelengkapan Dewan (AKD) untuk 2024-2029. Pembentukan ini penting untuk segera melaksanakan tugas dan program kerja.
"Nggak papa, apapun yang diputuskan pemerintah apabila harus memilih di antara 2 pihak yang bersengketa selalu ada yang merasa tidak puas," kata Supratman.
Pada saat pelantikan Presiden-Wakil Presiden esok hari, Minggu (20/10/2024), ada 13 panggung pesta rakyat di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta.