Sederet musisi dari Ariel NOAH hingga Raisa menggugat UU Hak Cipta ke MK. Anggota DPR dari Fraksi Gerindra Ahmad Dhani menilai langkah tersebut kekanak-kanakan.
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid apresiasi Putusan MK tentang revisi UU Zakat. Ia dorong partisipasi masyarakat untuk optimalisasi kelolaan zakat di Indonesia.
Mahkamah Konstitusi menangani 701 perkara di 2025, termasuk 366 permohonan Pengujian Undang-Undang. Capaian tertinggi dalam sejarah MK dengan 598 putusan.
Sekjen Partai Demokrat Herman Khaeron menanggapi gugatan agar MK batalkan putusan terkait pemisahan pemilu. Herman menilai gugatan itu hak setiap warga negara.
Warga ajukan uji materiil UU LLAJ ke MK, menuntut sanksi berat bagi pengendara yang merokok. Permohonan ini bertujuan untuk perlindungan keselamatan jalan.
Hakim konstitusi Anwar Usman absen dalam sidang pleno MK karena menjalani ibadah umrah. Ketua MK Suhartoyo memastikan tidak ada masalah terkait absennya.