Tim SAR gabungan mengevakuasi seorang pemancing yang hilang sejak Minggu (4/8) di Sungai Opak, Bantul. Pemancing itu ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.
Pria bernama M Rifai (20) tenggelam di Danau Galian Apoh, Kecamatan Cisauk, Kabupaten Tangerang. Sebelum tenggelam, korban sempat berenang di danau tersebut.
Tim SAR gabungan telah menemukan pemancing yang tenggelam di danau galian di Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten. Korban ditemukan dalam kondisi tak bernyawa.