Google Search, Maps, Play Store dan YouTube tidak terlihat di situs pendaftaran PSE hingga kini. Apakah layanan Google akan diblokir Kominfo dini hari nanti?
Pemblokiran 7 PSE Penyelenggara Sistem Elektronik oleh Kominfo di akhir Juli 2022 menuai reaksi keras, terutama dari netizen yang menggunakan layanan PSE.
Pemblokiran oleh Kominfo terhadap sejumlah PSE Lingkup Privat seperti PayPal hingga Steam, menuai polemik. Tapi, blokir bisa terjadi lagi di masa depan.
Kominfo telah memutuskan akses terhadap PSE yang mengandung konten perjudian. Menkominfo Johnny G. Plate mengatakan pemblokiran dilakukan setelah evaluasi.