Bank bjb berperan sebagai Joint Mandated Lead Arranger dalam sindikasi kredit Rp 600 miliar untuk pembangunan pabrik hidrogen peroksida di Serang, Banten.
PT Bank Aladin Syariah Tbk ditetapkan sebagai Bank Penerima Setoran Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPS BPIH) oleh Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH).
Negara-negara berkembang, melalui BRICS, membentuk New Development Bank (NDB) untuk mempercepat pembiayaan pembangunan yang lebih adil dan berkelanjutan.
Negara-negara berkembang membentuk New Development Bank (NDB) untuk memperkuat pembiayaan pembangunan, sebagai respons lambatnya reformasi IMF dan Bank Dunia.