Gelar Miss World 2024 jatuh kepada Krystyna Pyszková dari Republik Ceko. Sementara itu, wakil Indonesia Audrey Vanessa menyabet gelar kostum nasional terbaik.
Inter Milan terhenti di Babak 16 Besar Liga Champions usai dikalahkan Atletico Madrid. Ini sekaligus menghentikan rentetan kemenangan Nerazzurri di 2024.
Atletico vs Barcelona akan memanaskan LaLiga Spanyol pekan ini. Keduanya sedang dalam nuansa positif menyusul hasil di Liga Champions pada tengah pekan.