Prabowo berada di peringkat ke-15 dalam daftar '500 Muslim Paling Berpengaruh di Dunia' tahun 2026 versi The Royal Islamic Strategic Studies Centre Yordania.
Dahnil menyebut sejumlah hal dibahas dalam pertemuan Prabowo dan Sekjen Liga Muslim Dunia. Mulai dari kampung haji RI hingga peran RI dalam perdamaian dunia.