Huawei menyegarkan lini ponsel layar lipatnya dengan meluncurkan Mate X7. Ponsel ini melenggang di China dengan bodi lebih ringan dan baterai lebih besar.
Warga Jawa Timur, terutama Surabaya, mengeluhkan cuaca panas ekstrem akibat fenomena kulminasi utama. BMKG mengingatkan potensi kebakaran dan dampak kesehatan.
Standard Chartered Indonesia mengadakan Treasury Leadership Forum untuk membahas digitalisasi dan inovasi keuangan, dukung akselerasi ekonomi digital nasional.
Fenomena hari tanpa bayangan terjadi di Surabaya pada 12 Oktober 2025. Saat kulminasi, bayangan benda tampak hilang. Warga diminta waspada terhadap cuaca terik.