Persaingan suara caleg di DPR RI Dapil Sumsel masih ketat. Ada beberapa caleg yang memiliki suara terbanyak di antaranya anak Herman Deru dan Mawardi Yahya.
Helmy Yahya hingga Ishak Mekki bersaing di Dapil Sumsel I untuk mengamankan kursi DPR RI. Perolehan suara sementara, keduanya urutan teratas internal parpol.