Seorang pria di Pakistan membunuh putranya sendiri setelah keduanya berselisih paham soal bendera partai mana yang akan dikibarkan di rumah menjelang pemilu.
Sebuah pesawat sewaan yang mengudara ke Rusia terjatuh di Afghanistan. Empat orang di pesawat itu selamat, namun dua orang lainnya belum diketahui kondisinya.
Ternyata ada 44 negar di dunia yang tidak memiliki lautan. Negara itu tersebar di Benua Asia, Amerika Selatan, Eropa dan Afrika. Berikut ini daftar lengkapnya.
Seorang perwira Korps Garda Revolusi Islam Iran ditembak mati di wilayah tenggara negara itu, sehari setelah militer Iran menyerang markas militan di Pakistan.