Rombongan mobil Kapolda Papua Tengah Brigjen Alfred Papare ditembak KKB di Kabupaten Nabire. Rombongan Kapolda saat itu hendak mengevakuasi warga yang tewas.
KKB pimpinan Aibon Kogoya menembaki rombongan Kapolda Papua Tengah Brigjen Alfred Papare di Kabupaten Nabire, Papua Tengah. Empat personel kepolisian terluka.
Tiga petugas Lapas Nabire terluka akibat serangan para napi yang melarikan diri. Kondisi ketiga petugas lapas tersebut menjadi perhatian Ditjenpas Kemenimipas.
Pria di Nabire memerkosa dan membunuh bocah perempuan berusia 10 tahun di Pantai PLTMG Kalibobo. Sebelum ditemukan tewas, korban sempat dilaporkan hilang.
Sebanyak 19 narapidana kabur dari Lapas Nabire, Papua. Insiden melibatkan serangan terhadap petugas dengan parang. Lapas tingkatkan pengamanan pasca kejadian.