detikNews
Rencana PRJ 2014 di Monas Perlu Konsep Mendalam
Pekan Raya Jakarta (PRJ) pada 2014 nanti direncanakan digelar di silang Monas. Rencana tersebut disambut baik banyak kalangan, namun pemerintah provinsi DKI Jakarta harus punya konsep matang.
Kamis, 06 Jun 2013 12:53 WIB







































