Video yang menarasikan sekelompok pemuda menghajar sejumlah pemotor di Paluta viral di medsos. Peristiwa itu diduga terjadi gegara persoalan senjata mainan.
Gubernur Sumut Bobby Nasution menggelar halalbihalal dengan 20 kepala daerah. Acara diisi dengan silaturahmi dan pesan untuk berhati-hati saat berwisata.
Ranap Manurung sukses mengolah sambal andaliman, rempah khas Sumut, menjadi produk menarik. Kini, CV Andaliman Mangintir tembus pasar lokal dan internasional.