KPU Banjarbaru mengungkapkan alasan tidak membuat kotak kosong dalam pilkada. KPU menyatakan mencetak surat suara baru perlu waktu kurang lebih 3 bulan.
Abdul Salam dipecat dari DPRD Palopo setelah dinilai malas hadir dan mendukung kandidat lain. Dia mengajukan peninjauan kembali ke Mahkamah Partai NasDem.
Eddy menanggapi pernyataan elite PDIP yang menolak usulan kepala daerah dipilih melalui DPRD. Eddy mengatakan setiap partai memiliki prinsipnya masing-masing.
Warga Luwu Timur menginap di kebun sawit untuk mempertahankan lahan yang diklaim PTPN. Mereka menuntut pengembalian 200 sertifikat lahan yang belum diganti.