AFC mengumumkan Indonesia masih akan berkandang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) untuk dua laga kandang selanjutnya kontra Jepang dan Arab Saudi.
Timnas Indonesia akan hadapi Jepang dan Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026. 3 pemain absen karena cedera, pelatih Shin Tae-yong menjelaskan alasannya.
Roberto Mancini resmi lengser dari posisi pelatih Arab Saudi. Hal itu terjadi usai Green Falcons tampil tak meyakinkan di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Dubes Saudi untuk AS menyebut solusi dua negara yang mengakui Palestina dan Israel adalah satu-satunya kerangka kerja yang dapat mengakhiri pertumpahan darah.