Mahasiswa jurusan gizi tidak hanya dapat bekerja di rumah sakit lho. Lulusan gizi baik D3 dan S1 bisa memilih ingin bekerja sebagai apa. Yuk lihat peluangnya.
Ada beberapa efek buruk dari hilangnya massa otot, seperti mudah lelah saat naik tangga, berjalan lebih lambat, kehilangan berat badan, dan lain sebagainya.
Pemilik restoran seafood bersama karyawannya tampak asyik berjalan-jalan di taman. Mereka membawa kepiting-kepiting keliling taman sebelum diolah jadi masakan.
Kalau sedang berdiet, kamu harus menghindari kebiasaan makan berikut agar berat badanmu tidak naik. Mulai dari ngemil hingga mengonsumsi karbhidrat di awal.