Gubernur Ahmad Luthfi menegaskan tidak ada lagi desa sangat tertinggal dan terpencil di Jateng. Perekonomian desa ditopang usaha mikro yang terus berkembang.
Menteri AHY prioritaskan rehabilitasi hulu DAS untuk bangun kembali kawasan bencana di Sumatera. Relokasi rumah warga juga jadi fokus demi keselamatan.
Tentara NATO segara tiba di Greenland, setelah pertemuan antara AS, Denmark dan Greenland gagal menyelesaikan "ketidaksepakatan mendasar" mengenai Greenland.
Beredar video Presiden Prabowo Subianto heran Sultan Kukar Ing Martadipura, Yang Mulia Adji Muhammad Arifin, ditempatkan di belakang dalam acara di Balikpapan.
Menteri Imigrasi Agus Andrianto memimpin panen raya ikan Nila dan padi di Lapas Cirebon. Pada kesempatan yang sama, Menteri Agus juga melepas bibit lele.