AS Roma kecewa berat dengan sejumlah keputusan wasit di laga lawan AC Milan. Bek Roma Gianluca Mancini membandingkannya dengan perwasitan di Premier League.
Jose Mourinho kesal AS Roma tak dapat dua hadiah penalti saat ditahan imbang 2-2 oleh Bodo/Glimt. Pada Europa Conference League tak ada VAR saat babak Grup.