PT BRI mendorong pemberdayaan UMKM melalui program Rumah BUMN, telah melatih 17 ribu pelaku usaha. Pundi Craft jadi contoh sukses peningkatan daya saing.
Pekerja Migran Indonesia, Pupung, meninggal di Arab Saudi setelah melompat dari gedung akibat tekanan kerja. Jenazahnya tak bisa dipulangkan ke Indonesia.
Jasa Raharja memberikan santunan Rp 50 juta untuk ahli waris korban meninggal dan Rp 20 juta untuk korban luka di kecelakaan bus PO Cahaya Trans di Semarang.