Otoritas Pariwisata Thailand menepis penilaian foto Lisa BLACKPINK di Danau Teratai Merah adalah editan AI. Foto tersebut diklaim asli dan hasil pemotretan.
Menteri Pariwisata RI, Widiyanti Putri, menyatakan sikapnya terhadap isu akomodasi wisata tak berizin yang mencuat di Bali dan tempat wisata lain di Indonesia.