detikNews
Tarik Minat Warga untuk Nyoblos, TPS di Kota Bogor Pakai Tema Halloween
TPS 05 di Kelurahan Kebon Kelapa, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, memakai tema Halloween demi menarik minat warga agar menyalurkan suaranya di Pilkada 2024.
Rabu, 27 Nov 2024 15:39 WIB