detikSumut
Polisi Gagalkan Penyelundupan 6 PMI di Karimun, Tekong Lompat ke Laut
Satpolairud Polres Karimun gagalkan penyelundupan 6 calon PMI ilegal ke Malaysia. Tekong kapal ditangkap setelah melompat ke laut saat pengejaran.
Kamis, 24 Jul 2025 20:01 WIB