detikSumut
Korban Tewas Banjir-Longsor di Sumut Bertambah Jadi 375 Orang, Hilang 41
BPBD Sumut kembali melaporkan jumlah korban bencana di Sumut, per pukul 17.00 WIB. Korban meninggal dunia mencapai 375 orang dan hilang sebanyak 41 orang.
7 jam yang lalu








































