
Geng Motor Sadis yang Aniaya-Setrum Warga Karawang Ditangkap
Polisi meringkus tiga anggota geng motor sadis yang kerap beraksi di Karawang. Saat beraksi, para pelaku menganiaya bahkan menyetrum korbannya.
Polisi meringkus tiga anggota geng motor sadis yang kerap beraksi di Karawang. Saat beraksi, para pelaku menganiaya bahkan menyetrum korbannya.
Ombudsman RI (ORI) DIY menerima aduan kasus dugaan pengeroyokan dan perusakan di SMPN 2 Pajangan Bantul. Pihak ORI mendatangi sekolah itu untuk verifikasi.
Siswa SMA di Bogor dikeroyok teman dan kakak kelasnya di dalam asrama. Korban babak belur hingga tulang hidung hancur.
Lansia bernama Sabriansyah (60) di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (Kalsel) ditemukan tewas mengenaskan dengan luka tembak di kepala.
Tiga pria di Minahasa Selatan (Minsel), Sulawesi Utara (Sulut) saling lapor polisi usai terlibat penganiayaan saat pesta minuman keras (miras).
Pria berinisial SA (24) di Singkawang, Kalimantan Barat (Kalbar) menjadi korban pengeroyokan lantaran menegur pelaku balap liar.
Waria bernama Heriyadi alias Alya (32) di Kabupaten Tapin, Kalimantan Selatan (Kalsel) tewas dikeroyok oleh pacarnya, AM (21) bersama selingkuhannya AP (21).
Pria berinisial AM (17) ditangkap usai membunuh pacarnya seorang waria bernama Alya (32) yang ditemukan tewas membusuk di kebun warga di Tapin, Kalsel.
7 pria mengeroyok seorang pemuda hanya gegara tak terima ditegur saat menggeber sepeda motornya pada malam hari. 3 pelaku ditangkap, 4 buron DPO.