Luas lahan sawah di Bali berkurang 6.522 hektare dalam lima tahun, menurut BPS. Penurunan ini berdampak pada produksi padi yang diperkirakan turun 3,24% di 2025
Wagub Bali, Giri Prasta, menyebut Omnibus Law sebagai penyebab alih fungsi lahan di Badung. Ia mendukung investasi berkualitas untuk menjaga tanah Bali.
Tak hanya lahan persawahan seluas 6.521 hektar yang lenyap di Bali, hutan seluas 459 hektar juga hilang di pulau Dewata dan jadi salah satu penyebab banjir.
Alih fungsi lahan jadi masalah serius di Bali. Hanya dalam waktu 6 tahun, sawah seluas 6.521 hektar di Bali lenyap, berubah jadi bangunan seperti rumah-vila.