Gubernur Maluku Utara, Sherly Tjoanda, kunjungi DPMPTSP Badung untuk belajar tata kelola pelayanan publik. Badung siap berbagi pengalaman untuk kolaborasi.
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat memastikan proyek pembangunan kereta gantung gunung Rinjani jalan terus. Mereka membantah isu investor kabur dan hilang.
Balai Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) didemo oleh Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala) soal rencana seaplane dan glamping. Mereka pun memberi penjelasan.
Kejati Bali menggeledah Dinas PUTR Buleleng terkait dugaan pemerasan. Temukan bukti uang dan dokumen penting. Penyidikan berlanjut untuk tersangka baru.