detikSumut
Pria di Medan Maling Motor untuk Beli Narkoba, Pelaku Ditangkap
Motor milik pria bernama Kwek Kek Hok dicuri di Medan saat diparkir. Salah satu pelaku, M Reza Prabowo, ditangkap dan ngaku menjual motor untuk membeli narkoba.
2 jam yang lalu