detikInet
Kebocoran Data, Operator Terbesar Korsel Ganti 23 Juta Kartu SIM
Operator seluler terbesar di Korea Selatan memutuskan mengganti kartu SIM untuk 23 juta pelanggannya setelah terjadi kebocoran data yang serius.
Selasa, 29 Apr 2025 08:37 WIB