detikNews
Pramono-Rano Dapat Dukungan Forkabi dan Ormas Madura Asli
Pramono Anung-Rano Karno mendapat dukungan langsung dari sejumlah ormas. Terbaru, paslon nomor urut 3 itu mendapat dukungan Forkabi dan Madura Asli (Madas).
Rabu, 16 Okt 2024 16:12 WIB