detikNews
Truk Kontainer Rem Blong, Tabrak Pohon Lalu Terguling di Jl Pemuda Bogor
Satu unit truk kontainer terguling usai menabrak pohon di Jl Pemuda, Tanahsareal, Kota Bogor. Kecelakaan diduga terjadi akibat truk mengalami rem blong.
18 jam yang lalu