Zelensky menolak rencana perdamaian AS, menganggapnya merugikan Ukraina. Putin mengancam akan merebut lebih banyak wilayah jika negosiasi tidak dilakukan.
Waketum PAN Saleh Daulay menyatakan partainya akan mematuhi putusan MK tentang keterwakilan perempuan di AKD, menempatkan dua perempuan sebagai pimpinan.
Duta Besar Inggris untuk ASEAN, Helen Fazey, menekankan pentingnya keterampilan literasi da numerasi dasar untuk mencegah kesulitan belajar di masa depan.
Persib Bandung akan menjamu Dewa United di pekan ke-13 Super League 2025/2026. Pelatih Bojan Hodak dan kapten Marc Klok optimis meraih kemenangan di kandang.