detikHealth
Flu di New York Menggila, 128 Ribu Warga Positif-Apotek Mulai Kehabisan Alat Tes
Musim flu di NYC mencapai level mengkhawatirkan dengan lebih dari 128 ribu kasus. Fasilitas kesehatan dan apotek kewalahan menghadapi lonjakan permintaan.
Jumat, 09 Jan 2026 14:25 WIB







































