detikJateng
Meradang Ortu Serlina Saat 2 Terdakwa Pembunuh Anaknya Divonis Bebas
Sidang kasus pembunuhan wanita penjaga toko di Sukoharjo usai. Salah satu terdakwa divonis bui seumur hidup, sedangkan 2 terdakwa lain divonis bebas.
Sabtu, 14 Des 2024 15:38 WIB