detikSumbagsel
Hilang Saat Perahu Dihantam Ombak, Lansia Banyuasin Kini Ditemukan Tewas
Maleha (70) ditemukan mengapung di Sungai Ogan dalam kondisi meninggal dunia. Lansia ini dinyatakan hilang pada Selasa (11/6) pukul 11.30 WIB.
Rabu, 12 Jun 2024 16:00 WIB