Sekolah tatap muka tetap berlanjut dengan status Jakarta PPKM level 2 dan kasus Omicron yang belum surut. Berikut aturan PTM untuk siswa dan guru di Jakarta.
PM Inggris, Boris Johnson, mencabut pembatasan pandemi virus Corona (COVID-19) termasuk aturan wajib masker setelah gelombang Omicron diyakini telah memuncak.
Sembilan karyawan sebuah bank di Kota Madiun positif COVID-19 varian Omicron. Seperti yang disampaikan Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Madiun
Menko Marves Luhut Pandjaitan mengatakan pemerintah tidak berpikir untuk menerapkan PPKM Darurat, sebab saat ini kebijakan disusun berdasarkan level assesmen.