detikInet
Begini IoT yang Diberi BAKTI untuk Pembudidaya Tambak di Lampung
BAKTI Komdigi mendukung proses digitalisasi sektor perikanan di Lampung Selatan. Salah satunya dengan memberikan perangkat IoT eFishery yakni smart autofeeder.
Jumat, 13 Des 2024 09:45 WIB