detikJatim
Pemotor di Pasuruan Tewas Jatuh ke Kolong Truk hingga Terseret 10 Meter
Kecelakaan motor-truk wing boks di Pasuruan terekam CCTV. Korban, Danur Rifqi, sempat mendapat perawatan intensif di RSUD Bangil. Namun nyawanya tak tertolong.
Jumat, 29 Nov 2024 14:00 WIB