Lili Pintauli Siregar mundur dari kursi komisioner KPK di tengah pusaran kontroversi dugaan pelanggaran etik. Ini para calon pengganti Lili Pintauli di KPK.
Gubernur Jambi menyindir soal bupati yang tidak berpakaian layaknya seorang pejabat. Alharis juga menyinggung soal atribut yang jarang dipakai bupati itu.
Ketua Umum Partai Masyumi Reborn Ahmad Yani menyoroti enam terdakwa kasus pengeroyokan Ade Armando. Dia meyakini enam orang itu bukan pengeroyok Ade Armando.
Hakim menunda sidang pembacaan putusan sela kasus pengeroyokan Ade Armando. Pembacaan ditunda lantaran satu terdakwa meminta kesempatan membacakan eksepsi.