detikJateng
Gelar Operasi Pekat, Ratusan Botol Miras Diamankan Tim Patroli Polres Jepara
Petugas mengamankan 138 botol dan 8 liter miras berbagai merk. Mereka yang kedapatan melakukan peredaran miras dilakukan pembinaan, pendataan.
Kamis, 07 Mar 2024 11:55 WIB